Berita

Badilag Gelar Bimtek “Temuan Problematika Penerapan Hukum Acara dalam Berkas Kasasi dan Peninjauan Kembali”

Jumat ( 17/06/2022) Badan Peradilan Agama (Badilag) menggelar Bimbingan Teknis melalui media daring dengan mengusung Tema “Temuan Problematika Penerapan Hukum Acara dalam Berkas Kasasi dan Peninjauan Kembali” dengan narasumber Yang Mulia Hakim Agung Kamar Agama Mahkamah Agung Republik Indonesia Bapak Dr.H.Purwosusilo, S.H.,M.H.
Kegiatan Bimtek ini dilaksanakan dan diikuti oleh seluruh Ketua Pengadilan Tingkat Banding dan Ketua Pengadilan Tingkat Pertama dan seluruh tenaga teknis di satuan kerja.pengadilan agama bondowoso ikut serta dalam kegiatan bimtek yang dilaksanaan badilag di Ruang Media Center. Acara dimulai dari jam 08.30 sampai dengan 11.30. diharapakan kegiatan bimtek ini dapat peningkatan kualitas dan kapasitas tenaga teknis di lingkungan peradilan agama dalam permasalahan teknis yustisial.

Back to top button